QATAR , SJBNEWS.CO.ID - Maroko menciptakan sejarah dengan menyingkirkan Portugal dan lolos ke semifinal Piala Dunia 2022.
Semua itu mungkin terjadi berkat kasih sayang ibu Sofiane Boufal melakukan selebrasi dansa usai Maroko menang 1-0 atas Portugal dalam laga perempat final Piala Dunia 2022 di Stadion Al Thumama, Doha, Sabtu (10/12/2022).
Boufal tak sendirian dalam melakukan dansa. Ia ditemani seorang wanita berkerudung perak dengan tas warna merah.
Partner dansa Boufal tak lain adalah sang ibunda, yang diakuinya merupakan figur berjasa. (PAS)